Senin, 18 Maret 2019

Pekerjaan galian struktur dengan kedalaman 2-4 meter

Pengukuran dan pematokan Pekerjaan Pengukuran dan Pematokan pada Pekerjaan Galian Struktur dengan Kedalaman2-4 meter mempunyai potensi bahaya terhadap tenaga kerja yaitu : 1) Gangguan kesehatan akibat kondisi kerja secara umum, 2) Terluka akibat kondisi dan penggunaan meteran...

Rabu, 13 Maret 2019

Alasan Pentingnya Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Menurut Sunyoto (2012) ada tiga alasan pentingnya keselamatan dan kesehatan kerja: a. Berdasarkan Perikemanusiaan Pertama-tama para manajer mengadakan pencegahan kecelakaan atas dasar perikemanusiaan yang sesungguhnya. Mereka melakukan demikian untuk mengurangi sebanyak-banyaknya...